Cara Sreenshot dan Merekam Layar di Chromebook
Ada 2 cara yang bisa kita gunakan untuk screenshot atau merekam layar di Chromebook.
Cara Pertama
Kita bisa mengunakan Shortcut CRL + ALT + .
Cara ke Dua
Klik icon screenshot pada notification bar.
Semoga Artikel ini bisa bermanfaat .
Jika ada yang mau ditanyakan silahkan ketik di kolom komentar. Terimakasih.
Komentar
Posting Komentar